Langsung ke konten utama

Lava Tour Merapi Jogja, Wisata Bonus Petualangan

Rasakan sensasi berpetualang di Lava tour Merapi Jogja, dengan menaiki mobil jeep eks jaman perang (offroad) untuk menikmati pemandangan lereng dan menyusuri kawasan Kaliurang sisa erupsi letusan Gunung Merapi tahun 2010 silam. Gunung yang letaknya satu garis lurus dengan Tugu Jogja, Kraton, dan Pantai Parangtritis ini menjadi salah satu gunung berapi paling aktif di Indonesia.

Setelah erupsi besar pada tahun 2010 lalu, kawasan Gunung Merapi sisi selatan rata diterjang lahar dan menjadikan lautan pasir yang luas. Ketika nanti berpetualang, kamu bisa melihat sisa bangunan, barang, dan yang lainnya termakan lahar dingin.

Lava Tour Merapi Jogja
istockphoto.com

Lava Tour Merapi Jogja, Berwisata Sambil Berpetualang

Destinasi wisata ini berlokasi di kecamatan Cangkringan, Sleman, Yogyakarta. Rutenya start dari Parkiran Tlogo Putri, Mini Museum Sisa Hartaku, Batu Alien, Kali Kuning, hingga bunker Kaliadem dan masih banyak tempat yang bisa kamu kunjungi. Kamu pun juga bisa mengunjungi makam Mbah Maridjan yang sempat terkenal iklan bersama petinju Indonesia itu.

Mini Museum Sisa Hartaku

Mungkin nanti di mini museum ini kamu akan sedikit banyak meneteskan air mata. Sebab di sinilah barang-barang sisa serangan lahar panas yang menghabiskan pemukiman kala itu.

Dalam mini museum ini, terdapat sejuta cerita tersembunyi yang terungkap lewat botol kaca meleleh, kerangka sepeda motor yang dulu berlari bebas, peralatan dapur yang berselimut abu mengisahkan petualangan kuliner masa lalu, mesin jahit sebagai saksi kesetiaan menjahit benang-benang waktu, tabung televisi membawa kita kembali ke era yang telah berlalu, dan hewan peliharaan yang hanya tersisa kerangkanya, menceritakan ikatan cinta yang takkan pernah pudar. Serta ada jam dinding yang menunjukkan pukul 00.05, waktu di mana terjadi bencana alam itu.

Batu Alien

Bongkahan batu besar yang terdampar akibat letusan menjadi pertanda bahwa erupsi saat itu sangat luar biasa. Bongkahan ini jika diamati memang mirip seperti wajah orang, kemudian warga sekitar menyebutnya dengan “Batu Alien”.

Bunker Kaliadem

Bunker ini adalah bangunan bawah tanah yang berfungsi untuk tempat bersembunyi, berlindung dan menyelamatkan diri dari musuh maupun bencana letusan gunung berapi. Sebelum terjadi erupsi, kawasan ini sangat asri penuh dengan tumbuhan.

Petilasan Rumah Milik Mbah Maridjan

Rumah mbah Maridjan berlokasi di Dusun Kinahrejo, Umbulharjo, Cangkringan yang jaraknya sekitar 4 km dari puncak Merapi. Di petilasan terdapat beberapa bangunan, di antaranya dua buah bangunan berbentuk joglo. Selain kedua bangunan tersebut, terdapat juga beberapa bangunan lain. Ada bangunan yang menyimpan kendaraan dan perabotan rumah tangga yang hangus tersapu awan panas.

Makam Mbah Maridjan

Semasa hidupnya, ia menjadikan Gunung Merapi ini sebagai bagian dari hidupnya. Saat bencana 2010 silam pun, mbah Maridjan tidak meninggalkan rumah seperti yang lain. Tentu sebelum terjadi bencana sudah ada peringatan sebelumnya dari status waspada hingga awas. Makamnya berada di Dusun Srunen, Glagaharjo, Cangkringan. Mbah Maridjan adalah salah satu korban letusan Gunung Merapi tahun 2010 dan kini dikenang sebagai sosok pemberani juga setia.

Kali Kuning

Selain menerabas sisa-sisa batu dan pasir erupsi, dalam paket trip akan melewati Kali Kuning sebagai tempat untuk basah-basahan. Tempat menarik yang terdapat di sekitar lereng Gunung Merapi memiliki pemandangan yang sangat cantik.

Sumber air Kali Kuning ini berasal dari mata air yang bernama Umbul Wadon dengan ketinggian sekitar 1.250 mdpl. Mata air Umbul Wadon ini merupakan hulu dari aliran sungai DAS Opak, Progo, dan Oya. Salah satu titik yang ada di Kali Kuning sekarang ini telah menjadi lokasi wisata air yang seru dengan menggunakan Jeep.

Itu tadi tempat wisata Lava tour Merapi Jogja, yang kini bisa kamu kunjungi apabila memiliki waktu luang. Nanti di sana akan ada penawaran paket trip dan kendaraan, kamu bisa memilih.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Alasan Memilih Olymptrade Forex Agar Sukses Trading Setiap Hari

Penjelasan Olymptrade Forex Olymptrade merupakan salah satu broker daring yang menawarkan produk trading bagi investor. Olymptrade Forex adalah salah satu produk yang ditawarkan, yaitu trading dengan instrumen foreign exchange atau kurs valuta asing. Olymp Trade berdiri sejak tahun 2014 dan sampai kini melayani para investor untuk mengembangkan asetnya melalui trading. Dengan popularitas trading sebagai salah satu cara untuk melipat-gandakan kekayaan, begitu banyak broker yang bermunculan untuk melayani minat masyarakat di bidang ini. Akan tetapi banyak pula investor yang harus kehilangan uangnya karena salah memilih broker dan merasa tertipu dengan metode investasi ini. Olymptrade Forex, Trading Mulai dari $10 Saja Trading forex membutuhkan modal yang besar adalah anggapan yang sudah ketinggalan zaman. Olymptrade Forex sudah membuktikan dan menghapus anggapan ini. Broker daring dengan klien harian 25.000 per trading memberikan kemudahan untuk memulai trading bagi siapa saja. Dengan Ol

Account Cent: Service Broker Paling Bagus Bagi Trader Pemula

Account cent dikenali benar-benar pas untuk trader dengan modal kecil dan beberapa pemula. Kenapa dapat begitu? Seperti apakah broker yang menyiapkannya? Saat mencari info mengenai broker forex, Anda barangkali sempat menemui istilah account cent. Walau belum se-mainstream account mikro, account cent banyak mulai dijajakan di broker-broker ternama. Karena itu, artikel ini kali akan menyuguhkan pembahasan komplet berkenaan account cent, dimulai dari pengertian sampai info broker yang menyiapkannya. Apa Itu Account Cent? Account cent ialah tipe account trading yang mata uang account-nya didenominasikan dalam unit sen. Tidak perduli apa Anda pilih base currency USD, EUR, RUB, dan lain-lain, nilai di account cent bisa menjadi USD cent, EUR cent, RUB cent, dan sebagainya. Lalu, berapakah nilai cent bila dibanding dengan mata uang secara umum? Andaikan Anda memakai base currency USD, karena itu nilainya ialah 100 cent per 1 USD. Bila dibalik, 1 cent sama nilainya dengan 0.01 USD. Apa Dampakn

Tips Mendapatkan Bonus 100 OctaFX Paling Mudah Untuk Para Trader

Dari sekian banyaknya broker terpercaya yang ada di Indonesia, Anda tidak perlu ragu memilih OctaFX lantaran hadir dengan memberikan bonus 100 OctaFX yang nilainya cukup lumayan. Adanya penawaran bonus tersebut nantinya bisa Anda manfaatkan untuk menambah ekuitas Anda dalam memulai kegiatan investasi trading. Terlepas dari hal tersebut, bagi Anda yang mungkin saja merasa penasaran mengenai cara mendapatkan bonus OctaFX maka bisa simak informasi selengkapnya di bawah ini. Apa yang Dimaksud dengan Bonus Trading Forex OctaFX? Ketika akan melakukan kegiatan trading forex, biasanya pengguna akan ditawari yang namanya bonus maupun berbagai keuntungan dari masing-masing broker, tak terkecuali jika Anda memilih broker OctaFX. Sebelum kita mengulas lebih jauh mengenai cara mendapatkan bonus di broker OctaFX, alangkah lebih baiknya bagi Anda untuk tahu seputar apa itu bonus trading forex terlebih dahulu. Sebab dengan tahu mengenai apa itu bonus trading forex, maka nantinya akan menjadikan para c